Tips kali ini akan membahas seputar performa skuter matik (skutik) lansiran Yamaha Motor Kencana Indonesia. Ya, skutik tersebut adalah Yamaha Mio. Motor skutik ini identik sebagai kendaraan kaum hawa, tapi jangan salah kaum adam pun kini melirik skutik sebagai tunggangan mereka. Meski skutik terkenal lebih boros dibanding motor manual, tidak menyurutkan pengguna motor matik ini untuk menjadikan motor matik sebagai motor idaman.
Sistem kerjanya yang menggunakan transmisi otomatis membuat motor ini mudah untuk dipakai. Terlebih lagi saat melewati jalanan macet, motor ini akan dengan lincah menerabas jalan karena pengendara tinggal buka tutup gas saja. Terlebih lagi saat melintasi jalan dengan situasi sepi, motor ini dengan leluasa menunjukkan performanya. Sistem kerja yang simpel membuat pengendara semakin dimanjakan.
Part Racing Mio
Diposting oleh
AndЯian Geg
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar